KAJIAN TEORETIS RAGAM POLARITON MAGNETIK DALAM BAHAN LOGAM ANTIFEROMAGNET

Vincensius Gunawan S. K.(1), Kamsul Abraha(2),


(1) Jurusan Fisika, FMIPA, Universitas Diponegoro Kampus Tembalang, Semarang
(2) Jurusan Fisika, FMIPA, Universitas Gadjah Mada Jl. Sekip Utara, Yogyakarta
Corresponding Author

Abstract


KAJIAN TEORETIS RAGAM POLARITON MAGNETIK DALAM BAHAN LOGAM ANTIFEROMAGNET. Telah dilakukan penelitian untuk menurunkan relasi dispersi polariton magnetik dalam bahan logam antiferomagnet dengan geometri semi tak-hingga. Bahan dibuat beralur (berlapis) dengan bahan isolator nonmagnet agar efek penyekatan berkurang sehingga ragam polariton dapat dibangkitkan. Diperoleh hasil relasi dispersi ragam polariton permukaan yang bersifat berbalik, ω (kx) = ω(-kx) (tanpa keberadaan medan magnet luar. Bila medan magnet luar diterapkan, ragam polariton pennukaan menunjukkan sifat tak berbalik, ω (kx) ≠ ω(-kx). Daya hantar bahan magnet menyebabkan timbulnya redaman dalam ragam polariton. Redaman cenderung semakin besar seiring dengan diterapkannya medan luar.

Keywords


Ragam polariton, bahan logam antiferomaggnet

Full Text: PDF (Bahasa Indonesia)

DOI: 10.17146/jusami.2003.5.1.5215
?>
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor