KAJIAN PEMBUATAN SENSOR MAGNETORESISTIF BERBASIS BAHAN LAPISAN TIPIS PERMALLOY Ni80Fe20

Fahru Nurosyid(1), Kamsul Abraha(2), Agung Bambang S.U.(3),


(1) Jurusan Fisika FMIPA UNS, Surakarta
(2) Jurusan Fisika FMIPA UGM, Yogyakarta 55281
(3) Jurusan Fisika FMIPA UGM, Yogyakarta 55281
Corresponding Author

Abstract


KAJIAN PEMBUATAN SENSOR MAGNETORESISTIF BERBASIS BAHAN LAPISAN TIPIS PERMALLOY Ni80Fe20. Telah berhasil dilakukan pembuatan sensor medan magnet dengan metoda magnetoresistif. Bahan sensor menggunakan lapisan tipis magnetik permalloy Ni80Fe20 hasil deposisi dengan metode sputtering. Sistem sensor menggunakan sistem jembatan Wheatstone (Sheatstone bridge) yang menggunakan perbandingan R2:R3 = 1:5 (1000 ohm : 5000 ohm) untuk memperoleh keluaran yang optimum. Tegangan yang dibutuhkan untuk mengoperasikan sensor adalah ± 9 volt. Daerah kerja sensor dalam orde 104 sampai dengan 10-3 tesla diperoleh setelah sensor dikalibrasi.

Keywords


Magnetoresistif, permalloy, sputtering, sensor medan magnet.

Full Text: PDF (Bahasa Indonesia)

DOI: 10.17146/jsmi.2000.2.1.4904