KAJIAN REVISI PERATURAN KEPALA BATAN NO. 020/KA/I/2012 TENTANG PEDOMAN PENILAIAN RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

Prasuad Prasuad

DOI: http://dx.doi.org/10.17146/bprn.2019.16.2.5571

Sari


KAJIAN REVISI PERATURAN KEPALA BATAN NOMOR 020/KA/I/2012 TENTANG PEDOMAN PENILAIAN RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA. Badan Tenaga Nuklir Nasional  sebagai

badan pengoperasi fasilitas radiasi nuklir maupun non nuklir   sangat memprioritaskan keselamatan dalam setiap kegiatannya.  Menyadari  perkembangan kegiatan  pengoperasian fasilitas  yang  makin  berkembang  serta  waktu pemberlakuan  Perka Batan No. 020/KA/I/2012 yang sudah memasuki tahap revisi, maka Perka ini perlu dilakukan revisi. Kajian pada revisi ini difokuskan pada adanya perubahan pada skala konsekuensi dan nilai pada skala risiko. Adanya perubahan dari 5 (lima)  skala konsekuensi menjadi 3 (tiga) skala konsekuesi hal ini akan mengakibatkan

perubahan pada penilaian pemeringkatan risiko pada suatu aktivitas. Dengan  3 (tiga) konsekuensi maka ini  maka perhitungan risiko harus dibuat dengan lebih seksama karena akan sangat berpengaruh besar terhadap nilai perhitungan skala risiko,   tindakan yang akan diterima,   pengendaliannya maupun dampak tidak langsung terhadap penguatan SMK3 dan Budaya Keselamatan.


Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##



Reaktor : Buletin Pengelolaan Reaktor Nuklir bekerjasama dengan:

     Creative Commons License