Perhitungan Penahan Radiasi Alpha, Beta dan Gamma

Sudi Ariyanto

Sari


ABSTRAK
Salah satu cara melindungi manusia dari radiasi adalah penggunaan penahan radiasi. Perhitungan penahan radiasi dilakukan dengan memperhatikan jenis dan energi radiasi dan berdasarkan interaksi radiasi dengan materi dapat diketahui bahan perisai yang tepat. Dalam tulisan ini dibahas perhitungan perisai radiasi untuk alpha, beta, gamma dan sinar-X.

ABSTRACT
Radiation shielding utilization is one of the methods in radiation protection. Computation of radiation shielding is implemented by considering type and energy of radiation, and it can be defined the most suitable material for certain type of radiation based on the interaction of radiation with matters. In this paper computation of radiation shielding againts alpha, beta, gamma and x-ray is disscussed.


Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.