PENGARUH PERLAKUAN PANAS TERHADAP SIFAT KEKERASAN PADUAN Zr - Sn - Fe - Nb

Djoko Hadi Prajitno, Putu Sukmabuana

DOI: http://dx.doi.org/10.17146/jstni.2001.2.2.2126

Abstract


PENGARUH PERLAKUAN PANAS TERHADAP SIFAT KEKERASAN PADUAN Zr—Sn—Fe—Nb. Penelitian perlakuan panas paduan logam Zirkonitim Zr-Sn-Fe-Nb pada temperatur 700-900°C dengan waktu pernanasan 1 - 4 jam, Hasil peleburan menggunakan tungku pelelehan busur tunggal dengan atmosfer gas argon telah dilakukan. Hasil analisis dengan difraksi sinar X menunjukkan bahwa fasa yang  terbentuk didorninasi oleb fasa-α. Hasil karakterisasi dengan mikroskop optic rnenunjukkan bahwa naiknya temperatur pemanasan akan rnengubah struktur mikro paduan logam dan basket wave menjadi basket wave dengan ukuran yang Iebih besar. sedangkan bertambah Iamanya waktu pemanasan akan menaikkan jumlah pembentukan struktur mikro basket wave yang besar. Hasil pengujian kekerasan menunjukkan bahwa kenaikan temperatur dan waktu perlakuan panas akan menurunkan kekerasan paduan Zr-Sn-Fe-Nb.

Keywords


logarn, zirkaloy, perlakuan panas, kekerasan

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2005 Djoko Hadi Prajitno, Putu Sukmabuana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

JSTNI index in:

    
?>
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor