PENGGUNAAN IBM-PC SEBAGAI PEMANTAU CEMARAN RADIOAKTIF PADA TANGAN, KAKI DAN BADAN.

Budiono P, Margono E, Didi G, Pardi N, Sugiri R

DOI: http://dx.doi.org/10.17146/jstni.2000.1.1.1661

Abstract


PENGGUNAAN IBM-PC SEBAGAI PEMANTAU CEMARAN RADIOAKTIF PADA TANGAN, KAKI DAN BADAN. Makalah ini membahas mengenal perancangan dan pembuatan sistem pemantau untuk kontaminasi radiasi nukiir personil pekerja radiasi nukiir. Sistem yang dibuat terdiri dan detektor nukiir GM. rangkaian pengkondisi sinyal. rangkaian antarmuka I/O komputer (PIT 8253 dan PPI 8255) dan IBM-PC. Perangkat lunak menggunakan pemrograrnan bahasa Turbo Pascal. Prototip ini telah diuji coba dan dikalibrasi di Iaboratörium P3TkN - BATAN Bandung, untuk mendapatkan hasil yang balk. Hasil akhir cacahan data kontaminasi ditampilkan pada layar monitor IBM-PC dan dilengkapi dengan alarm bunyi.

Keywords


Cemaran. Elektronik. Nukiir.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2005 Budiono P, Margono E, Didi G, Pardi N, Sugiri R

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

JSTNI index in:

    
slot gacor slot